Anda punya blog kesayangan atau website tercinta. Pasti sangat ingin blog atau website kita banyak pengunjung dari pembaca atau penikmat di dunia maya.
Ingin tahu berapa pembaca atau pengunjung di blog dan website kita adalah hal yang sangat penting. Maka pada kesempatan ini 99RATIZ ONLINE ingin menampilkan dan mengumpulkan widgets cantik untuk bisa dipasang di blog atau webiste Anda. Dan semuanya dijamin gratis !!!!
1. Amung Widgets ( Free )
Semua blogger mania atau website mania pasti sudah banyak yang tahu dengan "AMUNG WIDGETS". Dengan memasang widgets ini di blog atau website Anda, maka akan tahu berapa jumlah pengunjung yang singgah di blog atau website Anda.
Anda ingin memasang widgets ini ? Silahkan klik : AMUNG WIDGETS, setelah masuk silahkan tekan Get One. Silahkan pasang kode html di blog atau website Anda.
2. Daylogs Widgets ( Free )
Widgets ini juga hampir sama kegunaannya dengan item yang nomer 1. Dan yang penting memasang widgets ini juga gratis dan bisa menjadikan alternatif jika widgets yang biasanya digunakan sudah menimbulkan rasa bosan ( he...he...he...he )
Anda ingin memasang widgets ini ? Silahkan klik : DAYLOGS WIDGETS, setelah masuk silahkan tekan Get it right now - it's free. Silahkan pasang kode html di blog atau website Anda.
3. Radarurl Widgets ( Free )
Widgets yang satu ini juga cantik bila ditampilkan di blog atau website Anda. Gratis juga tentunya. Walaupun gratis, tetap bisa digunakan sampai anak dan cucu kita.......
Anda ingin memasang widgets ini ? Silahkan klik : RADARURL WIDGETS, setelah masuk silahkan tekan Want Your Own Widget? Get It Now!. Silahkan pasang kode html di blog atau website Anda.
Demikian dulu ya sobat, semoga bermanfaat !!!
Tertanda : http://99ratiz.blogspot.com